Cascade Pemerintah Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta

Visi
Misi
Tujuan
Meningkatnya kualitas hidup, kehidupan dan penghidupan masyarakat dengan tatanan sosial yang menjamin menjamin ke-bhineka-tunggal-ika-an dalam kerangka Negara Kesatuan Republik Indonesia serta mampu menjaga dan mengembangkan budaya Yogyakarta
Indikator Meta Indikator 20182019202020212022
Angka Inclusive Growth Index (IGI) 5,59 (2016) menjadi 6,2 (2022)Perhitungan pertumbuhan nilai IPM (BPS)5,766,026,066,126,20
Sasaran
1. Meningkatnya Derajat Kualitas SDM
Indikator Meta Indikator Satuan 20182019202020212022
Indeks Pembangunan Manusia (IPM)Menggunakan perhitungan dari BPS yang terdiri dari penghitungan: 1. Angka Harapan Hidup Saat Lahir (AHH); 2. Harapan Lama Sekolah (HLS); 3. Rata-rata Lama Sekolah (RLS); 4. Pengeluaran Per Kapita.Indeks80,2980,7281,0881,4081,68
Indeks Pemberdayaan Gender (IDG)Angka indeks Pemberdayaan Gender hasil perhitungan BPSIndeks69,9170,0270,1270,2270,32
2. Meningkatnya derajat ekonomi masyarakat
Indikator Meta Indikator Satuan 20182019202020212022
Indeks Gini Angka Indeks Gini yang bersumber dari penghitungan BPSIndeks0,390,380,380,370,36
Persentase angka kemiskinanpersentase penduduk miskin di DIY pada tahun n (dengan 2 digit dibelakang koma) (Sumber BPS)Persen11,2310,199,118,077,00
3. Terpelihara dan Berkembangnya Kebudayaan
Indikator Meta Indikator Satuan 20182019202020212022
Persentase Peningkatan Jumlah Budaya Benda dan Tak Benda yang diapresiasiPersentase Peningkatan Jumlah Budaya Benda dan Tak benda yang diapresiasi (nasional dan internasional), menggunakan data sektoral dari Dinas Kebudayaan.persen11,4611,6811,7211,9912,04
4. Meningkatnya aktivitas perekonomian yang berkelanjutan
Indikator Meta Indikator Satuan 20182019202020212022
Pertumbuhan EkonomiRealisasi tahunan pertumbuhan ekonomi (data BPS)persen5,245,265,295,315,34
IKLH (Indeks Kualitas Lingkungan Hidup)IKLH=(30%IKA) + (30%IKU) + (40%IKTL) . Sumber data sektoral: Dinas LHK DIYAngka Indeks58,5860,5162,4464,1866,15
Kesesuaian Pemanfaatan RuangPersentase kesesuaian pemanfaatan ruang terhadap RTRWpersen76,5078,0079,5081,0082,50
Capaian Penataan Ruang Pada Satuan Ruang Strategis KeistimewaanPersentase Penataan Ruang Pada Satuan Ruang Strategis Keistimewaanpersen21,1130,4240,6949,0354,44
5. Menurunnya Kesenjangan Ekonomi Antar Wilayah
Indikator Meta Indikator Satuan 20182019202020212022
Indeks WiliamsonTarget tahunan indeks williamson. (angka dari BSD DIY) (pembentuk indeks williamson adalah jumlah penduduk (alokasi manusia per kabupaten/kota) dan PDRB oer kapita; unit kabupaten/kota; harus melihat sebaran per kabupaten kota; indeks williamson terkait dIndeks0,460,460,450,450,45
6. Meningkatnya Kapasitas Pengelolaan Keistimewaan
Indikator Meta Indikator Satuan 20182019202020212022
Persentase Capaian Program Urusan KeistimewaanJumlah program urusan keistimewaan yang tergetnya tercapai dibagi jumlah seluruh program urusan keistimewaan kali 100%. Sumber data: Paniradya Kaistimewanpersen65,2273,9182,6182,6191,30
7. Meningkatnya Fasilitasi Pengelolaan dan Pemanfaatan Tanah Kasultanan, Kadipaten dan Tanah Desa
Indikator Meta Indikator Satuan 20182019202020212022
Bidang tanah kasultanan, kadipaten dan tanah desa yang terfasilitasi untuk dikelola serta dimanfaatkanJumlah bidang tanah kasultanan, kadipaten dan tanah desa yang terfasilitasi untuk dikelola serta dimanfaatkanBidang7.919,009.419,0013.419,0017.619,0021.877,00